Stadion Maguwoharjo, Sleman
Tim Media PERSIS
17 Mar 2023
PERSIS tertahan imbang pada pertandingan pekan ke-30 Liga 1 2022/2023 kontra Arema FC. Laskar Sambernyawa harus puas dengan hasil imbang 1-1 meladeni perlawanan Singo Edan pada Rabu (15/3) sore di Stadion Maguwoharjo, Sleman.
Download Aplikasi PERSIS
Akses berita, konten, foto, dan informasi klub lewat satu aplikasi. Unduh aplikasi PERSIS Solo sekarang juga!
Copyright © 2024 PERSIS Solo